Dalam postingan ini, saya akan menunjukkan langkah-langkah dalam membuat
data Mail Merge di Microsoft word 2007.
[Ask] Apakah Kegunaannya dari
Mail Merge?
Jawab:
Mail Merge membantu kita untuk
membuat sebuah dokumen (misalnya surat) yang isinya sama untuk penerima
yang berbeda secara cepat dan mudah. Fitur ini sangat membantu
terutama bila penerimanya sangat banyak. Mail merge juga dapat
digunakan untuk membuat Sertifikat, Label, dan Amplop.
"Pertama buka dulu Aplikasi Microsoft Wordnya"
 |
| Setelah sudah membuat suratnya, buat format mailnya menjadi Letter. Langkahnya: |
1. Klik Menu Bar
Mailings
2. Klik
Start Mail Merge
3. Pilih
Letter
 |
| "Memberikan Name List" Sbb: |
Masih pada menu bar Mailings
1. Klik
Select Recipients
2. Pilih
Type New List...
akan muncul tampilan New Address List
3. Lalu Klik Customize Columns...
 |
| Customize Address List |
► Delete Semua Field Name, Sampai Kosong.
► Lalu Klik
Add dan Isikan Field Name Sesuai Format Pada Surat. Disini kita isikan Field
Name sbb: Panggilan, Nama, Nama Perusahaan dan Alamat (
Lakukan Add Satu-persatu)
► Klik
Ok
 |
| Field Name |
► Maka terdapat kolom kosong. Isikan secara manual tiap kolom tersebut
► Klik
New Entry untuk memberi baris selanjutnya
► Lalu
Ok, dan
► Save data (Disini saya menyimpannya dengan nama "Database")
 |
| Import Database |
1. Pada menu bar
Mailings Klik Select Recipients
2.
Pilih
Use Existing List...
Lalu cari file
Database yang sebelumnya di Save dan Klik
Open
 |
| Insert Merge Field |
Blok Text yang akan diberikan
Merge Field
1.
Klik Insert
Merge Field
2.
Klik
Panggilan (
Sesuaikan dengan yang di blok)
Lakukan hal serupa pada tiap Name Field.
"Klik Preview Result untuk menampilkannya dan Klik Next Record untuk mengganti halaman"
Apabila ingin menge-Print lakukan Hal ini:
1.
Pastikan
Preview Result aktif
2. Lalu Klik Finish & Merge
3.
Dan Pilih
Print Document
FINISH
Terimakasih, Selamat Mencoba
Komentar
Posting Komentar